Blog

  • Lowongan kerja asisten apoteker rumah sakit umum daerah kota bandung terbaru 2024

    Lowongan kerja asisten apoteker rumah sakit umum daerah kota bandung terbaru 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja asisten apoteker rumah sakit umum daerah kota bandung terbaru 2024
    Asisten Apoteker
    • Jumlah yang dibutuhkan 2 Orang

    Kualifikasi :

    • Minimal D3 Farmasi dengan IPK >3.00
    • Usia maksimal 30 tahun (Per 1 Agustus 2024) dan sedang tidak hamil
    • Lulusan dari Perguruan Tinggi dengan akreditasi pendidikan minimal B
    • Memiliki pengalaman kerja >1 tahun (di RS, Puskesmas atau Klinik)
    • Memiliki Surat Tanda Registrasi (STR) Aktif


    Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Bandung Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Bandung, Jawa Barat Bandung Jawa Barat 45474 ID

    Gaji:

    Rp
    5900000 Per bulan

    Cara Melamar Pekerjaan:

    Metode Pelamaran: website

    Informasi Kontak: https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSeq3QKxFOWY063i-5tUVGg3BadsCY1AsBP9jk1Jxv6LO-Zt-g/viewform

  • Lowongan Kerja juru masak di pt rumah sakit pelni terbaru jakarta 2024

    Lowongan Kerja juru masak di pt rumah sakit pelni terbaru jakarta 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan Kerja juru masak di pt rumah sakit pelni terbaru jakarta 2024

    Juru Masak

    Persyaratan Umum :

    • Pendidikan SMK Tataboga
    • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang yang sama
    • Usia maksimal 27 tahun
    • Laki-laki/Perempuam
    • Memiliki integritas yang tinggi
    • Mempunyai kemampuan berkomunikasi dengan baik
    • Mampu bekerja dengan baik secara individu maupun dalam tim
    • Mempunyai motivasi kerja yang tinggi
    • Bersedia bekerja  sesuai dengan target yang ditentukan
    • Mampu melakukan protokol kesehatan secara disiplin dan mandiri
    • Bersedia bekerja dengan sistem shift
    • Melampirkan data pemeriksaan kesehatan/MCU maksimal pemeriksaan 2 tahun terakhir

    Persyaratan Khusus :

    • Mampu melakukan manajemen waktu dalam pengelolaan makanan
    • Mampu bekerja secara hygiene sanitasi dari area produksi makanan

    Tata Cara Melamar:

    Jika tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan ini, Silahkan kirimkan berkas lamaran anda melalui email :

    E-mail : [email protected]

    Subjek : Nama_Posisi

    • Hati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan rekrutmen PT PELNI (Persero). Untuk informasi lengkap dapat menghubungi call center (021)-162


    PT Rumah Sakit PELNI Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta, DKI Jakarta Jakarta DKI Jakarta 10110 ID

    Gaji:

    Rp
    5000000 Per bulan
  • Lowongan kerja hrd staff oppo pt world innovative telecommunication jakarta utara terbaru 2024

    Lowongan kerja hrd staff oppo pt world innovative telecommunication jakarta utara terbaru 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja hrd staff oppo (pt world innovative telecommunication) jakarta utara terbaru 2024

    HRD Staff

    Job Description :

    • Maintenance and manage employee database in system
    • Manage employee attendance records
    • Management of employee rewards and benefits (health insurance, marriage and birthday
    • allowances, annual leaves, etc
    • Handling employee transfer, promotions, demotions, structural changes, correspondence, and document filing
    • Registration, calculation, and processing of employee BPJS claims
    • Organizing training sessions
    • Assist with end-to-end recruitment

    Requirements :

    • Bachelor’s degree in Psychology, Human Resources, or related field
    • Proven experience in HR and administrative roles with 1 – 2 years of experiences
    • Attention to detail and accuracy
    • Strong organizational and multitasking abilities
    • Ability to work independently and as part of a team
    • Proficient in computer operation, particularly in Microsoft Office
    • Fluent English communication skills
    • Placement: OPPO HQ (Pluit, Jakarta Utara)

    Tata Cara Melamar:

    Jika tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan ini, Silahkan kirim berkas lamaran lengkap anda melalui email :

    [email protected]

    Subjek : HRD Staff – (Nama Anda)

    • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.


    PT World Innovative Telecommunication Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta, DKI Jakarta Jakarta Utara DKI Jakarta 14450 ID

    Gaji:

    Rp
    7000000 Per bulan
  • Lowongan kerja admin online e–commerce/marketplace pt rans kosmetika indonesia (slavina) terbaru jakarta 2024

    Lowongan kerja admin online e–commerce/marketplace pt rans kosmetika indonesia (slavina) terbaru jakarta 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja admin online e–commerce/marketplace pt rans kosmetika indonesia (slavina) terbaru jakarta 2024

    Admin Online E – Commerce/Marketplace

    Deskripsi Pekerjaan :

    • Memproses pesanan online dari semua platform online
    • Berkoordinasi dengan team untuk memastikan resi terproses
    • Berkoordinasi dengan ekspedisi untuk mastikan resi terproses
    • Membuat laporan harian & mingguan
    • Melakukan pembelian kebutuhan gudang

    Kualifikasi :

    • Memahami pengunaan omnichannel seperti jubelio/ginee (Wajib)
    • Memahami proses pemrosesan resi online
    • Memiliki pengalaman admin gudang online e-commerce minimal 6 bulan hingga 1 tahun
    • Mengerti resi cancel dan returan
    • Bisa mengoperasikan komputer dan mudah
    • Bersedia lembur jika dibutuhkan
    • Teliti dan mampu bekerja dengan cepat
    • Penempatan : Elang Laut, PIK

    Tata Cara Daftar :

    Jika anda berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirimkan berkas lamaran anda melalui :

    E-mail : [email protected]

    Subject  : Admin Marketplace_Your Name

    • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.


    PT RANS Kosmetika Indonesia (SLAVINA) Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta Barat, DKI Jakarta Jakarta DKI Jakarta 10120 ID

    Gaji:

    Rp
    7000000 Per bulan
  • Lowongan kerja admin logistik pt citra jaya plastik tangerang terbaru 2024

    Lowongan kerja admin logistik pt citra jaya plastik tangerang terbaru 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja admin logistik pt citra jaya plastik tangerang terbaru 2024

    Admin Logistik

    Tanggung Jawab :

    • Mengelola dan mengkoordinasikan pengiriman produk dari gudang ke pelanggan
    • Memantau stok dan inventaris di gudang
    • Mengatur dan memantau jadwal pengiriman
    • Berkoordinasi dengan tim operasional untuk memastikan proses pengiriman berjalan lancar
    • Menyusun laporan harian, mingguan, dan bulanan terkait aktivitas logistik
    • Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pengiriman dan inventaris

    Kualifikasi:

    • Pendidikan minimal D3 di bidang Logistik, Manajemen, atau bidang terkait ( pendidikan Minimal SMK )
    • Pengalaman minimal 2 tahun sebagai Admin Logistik atau posisi serupa
    • Menguasai MS Excel & Office dan software logistik
    • Kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik
    • Teliti, detail, dan mampu bekerja di bawah tekanan
    • Memiliki kemampuan analitis yang baik


    Citra Jaya Plastik Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Tangerang, Banten Tangerang Banten 12260 ID

    Gaji:

    Rp
    4500000 Per bulan

    Cara Melamar Pekerjaan:

    Metode Pelamaran: phone

    Informasi Kontak: 0811-2555-165

  • Lowongan kerja staff accounting pt mitra utama madani (MUM) terbaru jakarta selatan 2024

    Lowongan kerja staff accounting pt mitra utama madani (MUM) terbaru jakarta selatan 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja staff accounting pt mitra utama madani (MUM) terbaru jakarta selatan 2024

    Staff Accounting

    Deskripsi Pekerjaan :

    • Memastikan semua transaksi keuangan dicatat dengan benar dan tepat waktu
    • Melakukan verifikasi dan validasi dokumen keuangan
    • Menganalisis laporang keuangan untuk memberikan insight bagi manajemen
    • Melakukan rekonsiliasi bank dan akun-akun lainnya
    • Memastikan kesesuaian antara catatan internal dengan laporan eksternal
    • Menyiapkan dan melaporkan pajak bulanan dan tahunan sesuai dengan peraturan yang berlaku
    • Memastikan pembayaran pajak dilakukan tepat waktu

    Kualifikasi :

    • Pendidikan minimal S1 Akuntansi atau jurusan terkait
    • Pria dengan rentang usia 23 – 26 tahun
    • Pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidang akuntansi atau keuangan
    • Pengalaman kerja di Kantor Akuntan Publik (KAP) lebih disukai
    • Menguasai prinsip-prinsip akuntansi dan pelaporan keuangan
    • Mahir dalam menggunakan perangkat lunak akuntansi (seperti SAP, Oracle, atau software akuntansi lainnya)
    • Pemahaman yang mendalam tentang perpajakan, termasuk pajak penghasilan, PPN, dan pajak lainnya
    • Kemampuan menyusun dan melaporkan pajak bulanan dan tahunan sesuai dengan peraturan yang berlaku
    • Keterampilan Excel yang kuat, termasuk penggunaan fungsi dan formula tingkat lanjut
    • Kemampuan analisis data yang baik
    • Teliti dan detail dalam pekerjaan
    • Kemampuan manajemen waktu yang baik
    • Penempatan Kantor Pusat – Jakarta Selatan

    Cara Melamar :

    Bagi kalian yang tertarik dengan lowongan kerja diatas silahkan kirim lamaran lengkap melalui email :

    DAFTAR

    PT Mitra Utama Madani (MUM) Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta Selatan, DKI Jakarta Jakarta DKI Jakarta 10250 ID

    Gaji:

    IDR
    7000000 Per bulan

    Cara Melamar Pekerjaan:

    Metode Pelamaran: website

    Informasi Kontak: https://erp.mum.id/jobs/detail/account-officer-31169

  • Lowongan kerja supir damri terbaru jakarta 2024

    Lowongan kerja supir damri terbaru jakarta 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja supir damri terbaru jakarta 2024

    PENGEMUDI

    Kualifikasi :

    • Pendidikan minimal SMA/SMK atau pendidikan setara lainya
    • Rentaang usia antara 21 – 35 tahun
    • Memiliki SIM BI umum atau BII Umum
    • Memiliki pengalaman sebagai pengemudi armada bus
    • Memiliki pemahaman mendalam tentang sistem-sistem otomotif, termasuk mesin, sistem pengereman, sistem suspensi, sistem kelistrikan, dan sistem lainnya yang terkait dengan bus
    • Bersedia ditempatkan di Kantor Cabang Perum DAMRI seluruh Indonesia
    • Memiliki professional dan integritas dalam bekerja

    Berkas Persyatan :

    • CV terbaru
    • Pas Foto ukuran 4×6
    • KTP (yang masih berlaku)
    • SIM BI Umum atau BII Umum
    • Surat keterangan Catatan kepolisian (SKCK)
    • Surat Pengalaman Kerja/Paklaring
    • Surat Keterangan Sehat
    • Ijazah dan transkrip nilai pendidikan terakhir

    Tata Cara Melamar:

    Bagi yang berminat, untuk pendaftaran pada lowongan pekerjaan ini silahkan akses link berikut :

    Link : https://bit.ly/RekrutmenPengemudiDAMRI

    Atau kirimkan berkas lamaran anda ke email :

    E-mail : [email protected]

    Subjek email : Nama_Pengemudi_Kota yang dilamar

    (Contoh: Agus_Pengemudi_Jakarta).

    Perusahaan Umum (Perum DAMRI) Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta, DKI Jakarta Jakarta DKI Jakarta 10110 ID

    Gaji:

    Rp
    11000000 Per bulan
  • Lowongan kerja content creator trans7 jakarta barat 2024

    Lowongan kerja content creator trans7 jakarta barat 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja content creator trans7 jakarta barat 2024

     Content Creator

    Requirement :

    • Diploma or Bachelor Degree from any major, preferably from Broadcast or Communication.
    • Able to bring creative ideas to live on screen.
    • Excellent written & verbal communication skills.
    • Must be a self-starter that enjoys working collaboratively.
    • Able to work to tight deadlines.

    Tata Cara Melamar:

    Jika Anda merasa memiliki apa yang kami cari, kirimkan resume terbaru Anda sesegera mungkin ke :

    E-mail : [email protected]

    Subject : (Position) – (Name)

    PT Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh (TRANS7) Lihat semua lowongan kerja

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta Barat, DKI Jakarta Jakarta Barat DKI Jakarta 10120 ID

    Gaji:

    Rp
    7000000 Per bulan
  • Lowongan kerja sales executive di boom esports terbaru jakarta 2024

    Lowongan kerja sales executive di boom esports terbaru jakarta 2024

    Posisi Pekerjaan

    Lowongan kerja sales executive di boom esports terbaru jakarta 2024

    Sales Executive – Brand Partnerships

    Responsibilities :

    • Prospecting: Actively research and identify potential brand sponsors who align with our team’s values, audience, and goals
    • Relationship Building: Establish and nurture relationships with key decision-makers at target brands, fostering trust and rapport
    • Sales Pitch Development: Craft compelling sales presentations that maximize revenue and deliver mutual benefits for both parties
    • Contract Management: Ovesee the execution and fulfillment of sponsorship contracts, ensuring all deliverables are met on time and to a high standard
    • Market Analysis: Stay abreast of industry trends, competitive landscape, and emerging opportunities within the esports sponsorship market
    • Reporting: Track and report sales progress, key metrics, and provide insights to inform strategic decision-making

    Qualifications :

    • Proven Track Record: 2+ years of experience in sales, preferably within the esports or sports industry
    • Passion for Esports: A genuine interest in and understanding of the esports ecosystem, including games, teams, and fan culture
    • Exceptional Communication: Excellent written and verbal communication skills, with the ability to build rapport and influence stakeholders at all levels
    • Strong Negotiation: Proven ability to negotiate complex agreements and secure favorable terms for both parties
    • Results-Oriented: A self-starter with a strong work ethic, driven to achieve and exceed sales targets
    • Relationship Management: Experience in building and maintaining strong relationship with clients and partners

    Additional Preferred Qualifications :

    • Existing Network: Established connections within the esports or sports industry
    • Creative Thinking: Ability to develop innovative sponsorship packages and activations
    • Data Analysis: Familiarity with sales analytics and reporting tools


    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta, DKI Jakarta Kota Jakarta DKI Jakarta 10110 ID

    Gaji:

    Rp
    5000000 Per bulan

    Cara Melamar Pekerjaan:

    Metode Pelamaran: email

    Informasi Kontak: [email protected]

  • Loker kurir account admin spx exxpress terbaru jakarta utara 2024

    Loker kurir account admin spx exxpress terbaru jakarta utara 2024

    Posisi Pekerjaan

    Loker kurir account admin spx exxpress terbaru jakarta utara 2024

    Courier Account Admin

    Deskripsi Pekerjaan:

    • Membuat akun untuk kurir SPX Exxpress
    • menangani prose KYC untuk pembuatan dan penutupan akun, serta mengunggah data ke Fleet Management System (FMS)
    • Memperbarui dan memelihara database akun kurir
    • Menangguhkan dan mengaktifkan kembali akun kurir dan driver melalui sistem
    • Mengelola permasalahan seputar akun kurir dan driver, seperti permohonan cuti, promosi, dan penurunan peringkat kurir

    Persyaratan:

    • Memiliki Gelar Sarjana (S1) di bidang apapun
    • Memiliki kemampuan dalam mengolah dan memasukan data menggunakan Ms. Excel dan Google Sheets, dengan pemahaman yang baik tentang rumus-rumus
    • Berpengalaman dalam administrasi akan menjadi nilai tambah
    • Bersedia bekerja pada akhir pekan dalam sistem shift
    • Bersedia bekerja di kantor dengan sistem WFO sesuai lokasi yang ditentukan
    • Bersedia untuk ditempatkan di Sunter, Jakarta Utara

    Tata Cara Melamar:

    Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan daftar secara online melalui link dibawah ini :

    DAFTAR

    Lokasi Pekerjaan:

    Jakarta, DKI Jakarta Jakarta Utara DKI Jakarta 14350 ID

    Gaji:

    Rp
    8000000 Per bulan